Rabu, 21 Oktober 2015

Logic Probe(PROTEUS)

RANGKAIAN LOGIC PROBE

Disini Saya akan memberikan Tutorial Membuat rangkaian Logic Probe Pada PROTEUS.
Komponen-Komponen yang di perlukan.
  • 74LS00
  • 74LS04
  • 74LS47
  • 7Seg-Digital
  • LED
  • Chipres 220R
Langkah-langkahnya seperti berikut:
  1. Buka aplikasi 8proteus profesional
  2. Kemudian klik NEW PROJECT->Klik NEXT->Klik REPLACE EXISTING PROJECT->Klik YES->Creat a schematic from the selected tempalte->NEXT->Creat a PCB layout from the selected template ->No firmware project->NET.Setelah itu dilakukan maka akan tampil seperti berikut:


  3. Setelah tampil gambar diatas lanjutkan dengan mengklik Schematic Capture.
  4. Maka Akan menampilkan tampilan seperti berikut;
  5. Kemudian Kita memulai membuat rangkain pada tampilan tersebut,pertama kumpulkan semua komponen-komponen yang di butuhkan
  6. Susunalah semua komponen dan hubungkan komponen-kompone menggunakan WIRE DOT untuk membuat suatu rangkaian ,dan tambahkan komponen pendukung seperti generator agar rangkaian dapat menyala ketika di play
  7. Setelah selesai di susun maka Tampilannya seperti berikut
  8. Setelah rangkaian tersebut selesai dan ketika di play rangkaian menyala da dinyatakan tidak ada kesalahan maka kita lanjut pada PCB Layout,dengan cara mengklik ikon PCB Layout.
  9. Setelah mengklik PCB Layout makan akan menampilkan lembar kerja seperti ini
  10. Masukkan /jatuhkan semua komponen ke layout dengan cara,klik kanan->place->komponen,setelah itu susunlah semua komponen sesuai letak rangkaian.
  11. Seteah di susun maka rapikan susunan tersebut dengan cara mengklik aouto-router,
  12. kemudian klik begin routing,makan akan tersusun dengan rapi rangkaian tersebut
  13. SELESAI,Link Download disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar